Postingan

Menampilkan postingan dari 2022

Apa itu Uji Kecakapan PMR

 UJIAN DAN TANDA KECAKAPAN PMR adalah berikut penjelasannya dari pedoman  1.    Kecakapan PMR adalah kemampuan yang dimiliki oleh anggota dan unit PMR untuk menguasai materi pelatihan dan menerapkan Tri Bakti PMR. 2. Ujian Kecakapan PMR adalah bentuk pengakuan yang dilaksanakan melalui proses penilaian terhadap penguasaan materi pelatihan PMR dan penerapan Tri Bakti PMR. 3. Tanda kecakapan PMR adalah bentuk penghargaan formal dari PMI Cabang yang diberikan kepada anggota dan unit PMR yang lulus ujian kecakapan PMR, yang terdiri dari : a.  Tanda Kecakapan Materi Pelatihan 1 Gerakan 2 Kepemimpinan 3 Pertolongan Pertama 4 Kebersihan dan Kesehatan 5 Kesehatan Remaja 6 Kesiapsiagaan Bencana 7 Donor Darah b. Tanda Kecakapan Tri Bakti 1 Meningkatkan Keterampilan Hidup Sehat 2 Berkarya dan Berbakti di Masyarakat 3 Mempererat Persahabatan Nasional dan Internasional Tanda Kecakapan PMR tersebut akan diberikan dalam bentuk sertifikat dan PIN, jadi peserta uji kecakapan PMR akan mendapatkan ta